Selasa, 30 Juni 2020

Strategi Marketing Jualan di Facebook

Assallamualaikum.wr.wb
Para Sang Pemenang
Pada Kesempatan Kali ini Cah Guanteng Akan Membagikan
Strategi Marketing Jualan di Facebook

1. Mengunakan bahasa yang mudah dipahami dan menarik

2. Berikan  informasi yang kurang lengkap. Misalnya, jangan 
sertakan harga,atau nomer Hp Wa biarkan mereka yang tertarik bertanya.

3. Pertanyaan  yang diketik di komentar akan mendorong iklan Anda naik ke 
atas. Dan selalu tampil di atas, tidak tenggelam, sehingga banyak 
pengguna facebook yang akan melihatnya. Dan tentunya, mereka yang tertarik pasti juga 
akan berkomentar.

4. Jika ada yang bertanya tentang harga, nomer Hp Wa, jangan jawab di bagian komentar. Tapi jawablah via inbox. 
Kemudian, setelah kamu menjawab via inbox, lanjut membalas di bagian komentar 
misalnya “Cek inbox ya Kak!!!" atau informasi lengkapnya sudah saya inbox. Cek ya Kak”

5. Silahkan Dicoba Semoga Berhasil dan Semoga Bermanfaat

#Perlu Diingat
Silahkan Mengiklankan Digrub atau Halaman  Facebook dengan syarat Produk yang anda Jual sama dengan target market Digrub atau Halaman tersebut dan tentunya tidak melanggar aturan Digrub atau Halaman Facebook

Contoh iklan





Untuk temen-temen yang memiliki Saran, Masukan,ide Kreatif video atau pengetahuan dan apapun yang sekiranya bermanfaat silahkan dibagikan atau bisa dibagikan melewati saya dan semoga kita bisa memetik Buah Kebaikan Yang kita tanam selama ini Aamiin

Mohon Maaf Untuk Semua Kesalahan, Kekurangan karena Masih Belajar Semoga Kedepannya Bisa Lebih baik lagi

Blogger
https://yssangpemenang.blogspot.com/?m=1
Instagram
https://www.instagram.com/invites/contact/?i=149joxohrehtu&utm_content=3plxzjn
Halaman Facebook
https://m.facebook.com/YaSt-Sang-Pemenang-105911214515304/?ref=bookmarks
Youtube
https://m.youtube.com/channel/UCviJThPtAv0nSodGhRiHaAA


Salam Manis, 
YaSt Sang Pemenang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Days 3 Meditation Challenge Deepak Chopra

Days 3 Meditation Challenge Deepak Chopra Selamat malam... Hari ini kita memasuki hari ke 3 dalam tantangan meditasi 21 hari berkelimpahan ....